Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2022

Bupati Winarti Hadiri Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Tulang Bawang

Gambar
Tulang Bawang – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tulang Bawang gelar Rapat Paripurna dalam rangka pengumuman usul pemberhentian Bupati dan Wakil Bupati Tulang Bawang masa jabatan 2017 –2022 di Ruang Rapat Paripurna DPRD Tulang Bawang, Rabu, 26 Oktober 2022. Rapat Paripurna ini dipimpin oleh Ketua DPRD Tulang Bawang, Wakil Ketua DPRD Tulang Bawang dan Anggota DPRD Tulang Bawang. Pada kesempatan ini, Bupati Tulang Bawang, Dr. Hj. Winarti S.E.,M.H, hadir dengan didampingi oleh Forkopimda Plus Kabupaten Tulang Bawang, Sekretaris Daerah Kabupaten Tulang Bawang, Pejabat Tinggi Pratama, Pejabat Administrator dilingkup Pemerintah Kabupaten Tulang Bawang, Camat, Lurah dan Rekan-rekan Pers Tulang Bawang. Bupati Winarti mengucapkan terima kasih dan apresiasi yang setinggi-tingginya kepada semua Pihak terutama Legislatif yang secara optimal telah mendukung terlaksananya 25 Program BMW Tulang Bawang yang telah dicanangkan dalam RPJMD Tulang BawangTahun 2017-2022. “25 Pro...

Siap Hadir dan Beri Ceramah Umum Pelantikan Pengcab JMSI, Kapolda Lampung Minta Wartawan Tetap Kritis

Gambar
Bandarlampung - Kapolda Lampung Irjen Pol Achmad Wiyagus menyatakan akan memberikan kuliah umum pada pelantikan lima (5) cabang Jaringan Media Siber Indonesia (JMSI) di Provinsi Lampung. Hal ini disampaikan Kapolda saat menerima kunjungan Pengurus Daerah JMSI Lampung yang dipimpin Ahmad Novriwan selalu Ketua, Kamis (20/10). Wiyagus menyambut baik rencana kegiatan yang akan diselenggarakan JMSI terkait pelantikan, rapat kerja nasional (Rakernas) JMSI di Aceh yang akan diselenggarakan pada 2-5 Nopember. Penerima Hoegeng Award 2022 ini berharap, pers sebagai pilar demokrasi keempat diharapkan tetap kritis terhadap seluruh persoalan atau peristiwa yang berkembang. Tak terkecuali dinamika Polri. Dikatakan, sebagai pilar demokrasi, Polri berharap JMSI tetap pada komitmen kebangsaan yakni menjaga keutuhan negara kesatuan Republik Indonesia sebagai cita-cita pendiri bangsa.  Terkait kuliah umum, Kapolda menyatakan kesiapannya untuk menyampaikan dinamika penegakkan sekitar pemi...

Dari Gubernur Arinal, Dendi, Adipati Hingga Kalangan Artis Ajak Masyarakat Sukseskan Lampung Fair 2022

Gambar
Bandarlampung - Gubernur Lampung Arinal Djunaidi dan sejumlah kepala daerah di Lampung mengajak semua pihak untuk berpartisipasi dan mensukseskan Lampung Fair 2022 yang akan diselenggarakan di PKOR Way Halim pada 29 Oktober sampai 13 November 2022 mendatang. Menurut Arinal, kegiatan ini dalam rangka percepepatan pemulihan ekonomi, terutama ekonomi kerakyatan pasca pandemi covid-19. “Saya mengajak semua pihak terutama di dunia usaha dan stakeholder maupun kepentingan daerah, baik di daerah maupun nasional untuk berpartispiasi mensukseskan Lampung Fair tahun 2022," ujar Arinal melalui video, Kamis (20/10). Arinal mengatakam, Lampung Fair 2022 akan dilaksanan pada tanggal 29 Oktober sampai 13 November di PKOR Way Halim."Indonesia hebat, pulih lebih cepat, bangkit lebih kuat. Lampung Berjaya Masyarakat Sejahtera,” lugasnya. Terpisah, Bupati Pesawaran, Dendi Ramadhona mendukung penuh kegiatan Lampung Fair Tahun 2022 yang akan diselenggarakan pada 29 Oktober sampai 13 ...